Perbandingan macbook dan notebook

Baca Juga

  • Mudah, Begini Cara Merekam Layar Laptop untuk Windows dan MacBook

  • Cara Membuat Watermark di Word pada Windows dan MacBook

  • Cara Menambahkan Catatan Kaki di Word untuk Windows dan MacBook

  • Analis Bocorkan Spesifikasi MacBook Air 2022, Ini Detailnya

Secara visual dan bentuk, produk-produk Apple diakui banyak kalangan memang lebih elegan dibanding dengan Laptop pada umumnya. Apple memang sangat memperhitungkan tampilan desain saat akan merilis produk Macbook mereka. Mereka mempertimbangkan mulai dari bahan hingga ukuran dari Macbook yang akan mereka rilis dengan riset pasar High-End dan Luxurious nya.

Untuk Laptop sendiri lebih tergantung pada peruntukan hardwarenya. Laptop gaming contohnya, desainnya akan lebih berkesan futuristik dan gahar dengan berbagai lekukan di kanan dan kirinya.

Ataupun Laptop standar yang terkesan tebal. Namun, beberapa Laptop juga saat ini menggunakan desain yang juga gak kalah elegant dibanding Macbook. Semisal saja, Asus Vivobook yang dirilis dengan desain yang tipis dan berbahan metal.

Perbandingan macbook dan notebook

Apple Macbook Air 2020. (Apple)

2. Fitur dan Interface

Setiap OS memiliki interface yang cukup berbeda satu dan lainnya. Walau demikian OS Linux dan Windows yang terdapat pada laptop memiliki User interface yang cukup mirip. Berbeda dengan keduanya, Mac Os di Macbook memiliki interface yang sedikit berbeda dibanding dengan Laptop OS pada umumnya.

Untuk kamu yang biasa menggunakan Laptop Windows, pasti akrab dengan tanda silang pada pojok kanan atas aplikasi Windows. Bila kamu klik tanda (x) itu maka aplikasi akan tertutup dan benar-benar tertutup.

Berbeda dengan Windows, Macbook dengan Mac Os hanya memiliki tombol merah di ujung kiri aplikasi nya yang berfungsi untuk me-minimize aplikasi tersebut, bukan untuk menutupnya. Jika kamu, hendak benar-benar menutupnya, kamu harus klik kanan di icon bergambar MacOs lalu pilih Quit.

Pada Laptop Windows, secara default taskbar terletak di bawah. Sebaliknya, taskbar Macbook secara default terletak di atas, mirip dengan Laptop dengan OS Linux terutama Linux Ubuntu.

3. Hardware

Laptop dapat dengan mudah di upgrade dengan membeli perangkat yang sesuai di pasaran. Terdapat berbagai macam merk hardware untuk ditambahkan pada Laptop kamu. Berbeda dengan Laptop, Apple men-setting hardwarenya untuk tidak mudah diutak-atik sehingga mempersulit kamu untuk meng-upgradenya.

Hal ini dikarenakan Apple memiliki prinsip untuk memberikan pelayanan sebaik mungkin tentang apa yang penggunanya butuhkan, termasuk soal upgrade yang mewajibkan kamu beralih ke Macbook seri lainnya ataupun mengunjungi Apple Authorize store.

Perbandingan macbook dan notebook

Laptop gaming Lenovo. (Lenovo)

4. OS dan Software

Sistem Operasi merupakan perbedaan mendasar diantara Macbook dan Laptop. Macbook menggunakan Sistem Operasi Macintosh atau bisa kamu singkat menjadi Mac Os yang merupakan bundle OS yang dirilis oleh Apple bersama dengan perangkat Macbooknya. Macbook dengan MacOs nya lebih mengutamakan pengalaman pengguna dengan orientasi multimedia dan eleganitas pengguna office tools.

Berbeda dengan Mac Os, Laptop dapat menggunakan OS lebih Universal. Laptop dirancang untuk dapat menjalankan Sistem Operasi Linux maupun Windows. Kamu dapat menginstall Laptop kamu menggunakan sistem operasi Linux yang bisa kamu dapatkan secara gratis di website official distribusinya.

Selain itu, untuk pengalaman yang lebih baik, kamu juga dapat menginstal Laptop kamu menggunakan sistem operasi Windows yang dirilis oleh Microsoft secara berbayar.

Laptop yang memiliki sistem operasi Windows lebih mengutamakan kemudahan dalam berbagai aktifitas penggunanya terutama untuk gamer. Untuk kamu yang suka game, sangat disarankan memilih Laptop dengan OS Windows.

Selain itu, Windows dan MacOs juga memiliki perbedaan yang cukup mendasar dalam hal Sinkronisasi antar gadget lainnya. Hal ini dikarenakan, Macbook dengan MacOs nya akan sangat mudah di sinkronkan dengan gadget dari apple lainnya, semisal Iphone ataupun Ipad yang memungkinkan penggunanya mengakses hal-hal yang ada pada gadget tersebut, seperti kalender, kontak, catatan, dan bahkan pesan teks dengan mudah.

Untuk ketersediaan software sendiri, Laptop dengan sistem operasi Windows lebih di support oleh banyak developer aplikasi, baik berbayar maupun gratis. Terlebih lagi untuk sisi gaming nya, Windows didukung banyak produsen PC Gaming.

Hal ini, merupakan kekurangan dari MacOs yang hampir tidak memiliki Game 3A sama sekali. Laptop dengan sistem operasi Linux pun juga didukung oleh cukup banyak repository karena merupakan Open Source Operating sistem yang dapat dikembangkan oleh banyak orang.

Perbandingan macbook dan notebook

MacOS dengan Apple Silicon jalankan Debian secara vitualisasi. (Apple)

5. Security

Dibanding jumlah pengguna Laptop, pengguna Macbook tergolong lebih sedikit dan eksklusif. Karena itu Macbook masih relatif lebih aman dibandingkan dengan laptop. Laptop dengan sistem operasi Windows kerap kali menjadi korban hacking dan hal ini yang menyebabkan adanya pembuatan anti-virus. Meski begitu, komputer Mac pun tak kebal terhadap ancaman kejahatan cyber, seperti yang dilakukan beberapa malware MacOs "LuckyCat" yang menyerang Macbook sehingga Apple mencabut slogan "bebas virus" untuk produknya.

6. Harga

Soal harga, Macbook cenderung lebih mahal di pasaran dibanding Laptop. Dengan perangkat keras yang sama, Laptop cenderung lebih bersahabat dalam menentukan harga. Tak heran, kalau penjualan Laptop lebih tinggi dibanding dengan Macbook.

Itulah perbedaan Macbook dan Laptop yg harus kamu ketahui sebelum kamu memilih dan membelinya. Jadi, kamu lebih memilih yang mana? Macbook dengan elegan dan eksklusifitasnya atau Laptop yang lebih support untuk gamenya.

Kontributor: Jeffry francisco

Apa beda laptop, notebook, netbook, ultrabook, chromebook dan macbook

Posted in Laptop/PC

Sekarang kita berada di zaman yang serba portabel. Serba mudah di bawa kemana-kemana . Termasuk pula perangkat komputer. Bahkan perangkat komputer portabel ini hampir menggantikan keberadaan komputer desktop, komputer yanghanyadiam di atas meja yang tidak bisa di bawa- ke mana-mana.

Perangkat komputer portabel ini banyak sekali macamnya. Seperti misalnya laptop, notebook, netbook, ultrabook, macbook, chromebookdan sebagainya. Perangkat-perangkat komputer portabel ini tidaklah sama, mereka diciptakan memiliki tujuan dan fiturmasing-masing. Dan yang pasti tujuan diciptakangadget ini adalah kebutuhan akan perangkat komputasi yang portabel, yang bisa di bawa ke mana.

Laptop

Perbandingan macbook dan notebook
Secara umum perangkat komputer portabel diistilahkan dengan laptop. Secara bahasa Laptop berarti “di atas pangkuan” dan komputer laptop berarti perangkat komputer yang ukurannya cukup kecil sehingga bisa diletakkan di atas pangkuan kita. Desktop berarti “di atas meja” dan komputer desktop berarti perangkat komputer yang karena ukurannya yang besar maka diletakkan di atas meja.

Laptophadir untuk menggantikan fungsi komputer desktop dengan kelebihan bisa dibawa kemana-mana, alias portabel. Dengan kata lain laptop dikatakan sebagai wujud portabel dari komputer desktop. Dan fitur-fitur yang ditawarkan juga hampir menyamai komputer desktop atau PC (Personal Computer).

Sekarang penggunaan istilah laptop sudah jarang. Orang lebih suka menyebutnya Notebook. Para produsennyapun lebih suka menggunakan istilah Notebook daripada laptop.

Dulunya perbedaam antara Notebook dan Laptop masih bisa dilihat. Notebook memiliki ukuran yang lebih kecil daripada laptop serta fitur yang ditawarkan juga lebih sedikit dibanding laptop.Namun sekarang mungkin kita tidak bisa lagi membedakan manalaptop mana Notebook. Ukuran dan kemampuannya pun hampir sama. Tinggal produsennya saja mau menyebut produknya apa, laptop atau Notebook.

Notebook

Perbandingan macbook dan notebook
Notebook pada awalnya di desain seperti namanya, Notebook, buku catatan. Sebagaimana sebuah buku catatan yang dengan mudah dimasukkan ke dalam tas dan dibawa ke mana-mana. Tidak sekedar portable, tetapi lebih kepada perangkat yangmobile. Namun sekarang Notebook tidak sekedar lebih portabel dari laptop tapi juga kemampuannya yang hampir menyamai komputer desktop.

Secara fisik Notebook memiliki berat sekitar 5 kg dengan kemampuan batterai tahan hingga 4 – 5 jam tanpa bantuan sumber listrik dari luar dan sebelumnya batteri di cas penuh. Memiliki layar dengan ukuran sekitar 12 – 15 inchi dan mendukung tampilan layar resolusi tinggi. Ada touchpad yang menggantikan mouse.

Dilengkapi berbagai terminal koneksi eksternal seperti beberapa port USB, HDMI, VGA. Terdapat pula CD Drive yangbisa DVD atau Blu-Ray bahkan berkemampuan baca/tulis CD (read/write).Dilengkapi pula dengan kemampuan koneksi nirkabel Bluetooth dan Wifi.Jenis Notebook terbaru bahkan memiliki kemampuan memproses grafis yang tinggi dan cocok buat main game.

Netbook

Perbandingan macbook dan notebook
Netbook di desain untuk penggunaan komputasi dasar, lebih kecil dan ringan serta lebih portabel dari pada notebook. Di samping sesuai namanya, Netbook ditujukan juga untuk bisa browsing internet di manapun berada karenanya Netbook selau dilengkapi dengan koneksi wi-fi.

Secara fisik, Netbook memiliki berat sekitar 1 -2 kg, ukuran layar yang lebih kecil antara 9 – 10 inchi. Karena ukurannya yang kecil, biasanya Netbook tidak dilengkapi dengan CD Drive. Kemampuan prosesor yang lebih terbatas dan tidak sanggup untuk me-render grafik yang tinggi. Resolusi layar yang rendah dan hanya cocok untuk mengerjakan pekerjaan kantoran. Dengan banyaknya keterbatasan pada netbook ini, harganyapun lebih murah. Netbook lebih populer dikalangan anak sekolahan atau mahasiswa. Namun netbook menjadi kurang populer semenjak munculnya iPad dan tablet.

Ultrabook

Perbandingan macbook dan notebook


Saat ini muncul juga seri baru dari laptop yang dikenal dengan istilah Ultrabook. Istilah ini pertamakali dikenalkan oleh Intel untuk laptop yang ringan dan tipis namun memiliki kinerja yang tinggi. Ultrabook dianggap sebagai respons terhadap Macbook Air yang dirilis oleh Apple. Selanjutnya istilah Ultrabook juga diikuti oleh para produsen lainnya. Dengan kata lain Ultrabook adalah sejenis Macbook Air buatan Intel.

Ultrabook merupakan perangkat komputer portabel yang ringan dan tipis seperti netbook namun memiliki kemampuan komputasi setara notebook. Di desain memiliki keunggulan netbook sekaligus notebook. Karenanya harganyapun sangat tinggi. Apalagi untuk memenuhi tuntutan ini Ultrabook menggunakan SSD (Solid State Drive) yang memiliki keunggulan lebih cepat, lebih handal dan kinerja yang lebih baik dari pada HDD (Hard Disk Drive).

Umumnya Ultrabook memiliki berat sekitar 1,5 kg, tebal kurang dari 2 cm dengan ukuran layar antara 11 – 15 inchi. Karena tipis dan ringannya ini Ultrabook pun tidak dilengkapi oleh CD Drive. Cocok untuk tugas komputasi pada umumnya dan game-game ringan namun akan terasa berat menjalankan game-game yang 3D.

Chromebook

Perbandingan macbook dan notebook
Chromebook adalah sejenis perangkat portabel komputer yang ringan yang menggunakan Google Chrome sebagai sistem operasinya. Tujuan diciptakanya Chromebook ini adalah menghadirkan perangkat komputer portabel yang murah karena tidak lagi menggunakan Windows sebagai sistem operasi.

Chromebook didesain bekerja dengan memanfaatkan koneksi internet karena sebagian besar aplikasi dan data di simpan di internet (di awan, “cloud”). Dan Google menyediakan kapasitas penyimpanan di internet (cloud) masing-masing 100 GB untuk setiap Chromebook.

Walaupun Chromebook bekerja dengan memanfaatkan jaringan internet, bukan berarti Chromebook tidak bisa bekerja jika tidak ada jaringan internet. Google juga menyediakan software yang bisa di gunakan saat offline dan akan segera disinkronisasikan dan disimpan di “awan” (Google Drive) saat sudah terkoneksi kembali ke jaringan internet.

Macbook Air

Perbandingan macbook dan notebook
Seperti diuraukan di atas, Macbook Air adalah wujud lain dari Ultrabook. Bedanya Ultrabook pertamakali diciptakan oleh Intel dan menggunakan Windows sebagai sistem oprasinya (OS) sedangkanMacbook Air diciptakan oleh Apple dan menggunakan MacOS sebagai sistem operasinya. Tidak seperti Ultrabook yang diproduksi oleh berbagai macam produsen komputer, Macbook Air hanya diproduksi oleh Apple Computer.

Secara fisik berat dan ketebalannya hampir sama dengan Ultrabook. Begitu juga dengan kemampuan serta fiturnya yang bisa dikatakan hampir sama dengan Ultrabook.

(Lihat juga:10 Merek Laptop Paling Populer)

………………………………………………………………………………………..
Artikel terkait:
–Cara koneksi perangkat android ke laptop/PC tanpa kabel dengan AirDroid
–Cara mainkan WhatsApp di laptop/Pc (WhatsApp Web)
–Apa itu SSD (Solid State Drive), apa bedanya dengan Hardisk (HDD)?
–Yang perlu diketahui dari smartwatch
–Apa itu 4G LTE
–Apa beda Phablet dan Tablet
–Apa beda HDTV dengan UHDTV
–Perbedaan antara Windows 10 dengan Windows 8 dan Windows 7

  • Perbandingan macbook dan notebook
    Apa itu SSD (Solid State Drive), apa bedanya dengan Hardisk (HDD)?
  • Perbandingan macbook dan notebook
    Antara M.2, M.2 NVME SSD dan M.2 SATA SSD
  • Perbandingan macbook dan notebook
    Trik menggunakan touchpad laptop agar tak tergantung mouse

11 Kelebihan MacBook dari Laptop Biasa non Apple

MacBook adalah komputer jinjing atau laptop buatan Apple yang memiliki banyak sekali keunikan dan kelebihan. Tidak heran jika banyak orang yang mulai melirik perangkat komputer Mac portabel yang satu ini.

Seperti yang kita ketahui, beragam PC dan laptop Windows sudah biasa ada di sekitar kita. Namun tidak begitu dengan perangkat komputer Mac. Kita hanya menemukan kumpulan pengguna Mac, khususnya laptop MacBook di tempat-tempat tertentu saja.

Baca Juga:

  • 6 Hal yang Saya Suka di Mac Dibandingkan Windows
  • 8 Hal yang Saya Benci dan Tidak Suka dari Mac
  • 4 Alasan Mengapa Jangan Beli Mac atau MacBook

Saya sudah beberapa tahun menggunakan laptop Windows biasa dan beberapa produk PC Windows, lalu satu tahun terakhir ini beralih ke Mac dengan menggunakan MacBook, jadi mungkin bisa cerita sedikit tentang keunggulan dan kelebihan MacBook dibandingkan laptop biasa.

Produk Flagship Dengan Material Premium

Mungkin kamu sering mendengar istilah laptop low entry, mid-end, hingga high-end kan? Berbeda dengan beragam produsen lain yang bermain-main di semua lapisan pasar, Apple hanya menyasar pasar high-end saja.

Itu artinya, semua produk MacBook ini adalah produk flagship yang jelas memiliki kualitas dan kelebihan dibandingkan laptop biasa yang berbeda kelas. Jadi jangan bandingkan MacBook dengan laptop kelas menengah atau kelas bawah, tapi MacBook hanya bisa dibandingkan dengan produk flagship lainnya.

Selain itu, MacBook juga dibekali dengan bahan material yang sangat premium. Coba saja pegang dan rasakan bedanya. Beberapa laptop flagship lain yang pernah saya pegang tidak ada yang memiliki material premium seperti ini.

Layar Berkualitas Bagus

Saat ini sudah cukup banyak PC atau laptop yang dibekali dengan layar 4K atau bahkan 5K. Biasanya resolusi tersebut dijadikan patokan untuk menentukan apakah kualitas layar tersebut bagus atau tidak. Lalu bagaimana dengan Apple?

via Apple

Harus diakui, Apple memang terbilang agak telat untuk mengikuti tren resolusi ini. Mac dengan resolusi 4K dan 5K baru ada di lini iMac kelas atas saja, dan lini laptop MacBook masih belum ada yang support resolusi 4K.

Namun bukan berarti layar MacBook jelek. Apple memiliki merek dagang sendiri yang bernama Retina Display. Tidak peduli berapa resolusi layar, selama layar tersebut berteknologi Retina Display, maka Apple menjamin kualitas layar tersebut sangat bagus dan tajam.

Untuk lebih lengkapnya apa itu Retina Display, kamu bisa baca artikel terpisah ini. Baca: Apa Itu Retina Display?

Hardware Cenderung Awet

Untuk yang satu ini sepertinya juga harus memasukkan faktor penggunaan juga, namun menurut banyak review yang ada di luar sana, hardware Apple ini cenderung lebih awet dibandingkan dengan laptop biasa.

Mungkin kamu bisa lihat beberapa orang yang menjual MacBook bekas, biasanya baterai masih bisa bertahan 4-5 jam meskipun usia sudah lebih dari 3 tahun. Tentu saja ini lebih baik daripada kualitas dari laptop non Apple.

Baterai Tahan Lama

Berapa lama sih baterai laptop bisa bertahan? Rata-rata MacBook bisa bertahan hingga 10 jam untuk penggunaan ringan dan standar saja, bahkan MacBook Air bisa bertahan selama 12 jam, alias baterai yang tahan seharian.

Masih sangat jarang sekali laptop Windows yang bisa bertahan hingga 10 jam. Biarpun ada, pasti memiliki faktor lain seperti kapasitas baterai yang lebih besar. Berbeda dengan MacBook yang lebih mengandalkan penggunaan sumber daya yang optimal.

Ukuran yang Pas dan Ringan

Ternyata kapasitas baterai MacBook nggak besar-besar amat kok untuk ukuran produk flagship, yaitu hanya sekitar 5000 mAh saja. Yang lebih mengejutkan sebenarnya adalah ukuran fisik baterai tersebut. Ya, dengan kapasitas seperti itu bisa dibuat sangat kecil.

Saat ini, MacBook memiliki ukuran layar 12 Inch, MacBook Air ukuran 13 inch, dan MacBook Pro memiliki ukuran 13 Inch dan 15 Inch. Ketebalan dan berat MacBook juga bisa dibilang sangat kecil.

Apple juga beralih ke Intel Core m di lini MacBook 12 inch sehingga sangat memungkinkan Apple membuat laptop MacBook super tipis yang pernah dibuat, namun tetap dengan kemampuan terbaik.

Sistem Operasi macOS

Pasti kamu juga setuju kalau cuma MacBook saja laptop dengan sistem operasi macOS. Laptop biasa pasti menggunakan OS lain seperti Windows, Distro Linux, dan lain sebagainya. Lalu apa sih kelebihan macOS dibandingkan Windows?

Untuk lebih lengkapnya, kamu bisa baca artikel terpisah ini yang membahas secara lebih lengkap dan mendalam mengenai macOS dan Windows. Baca: Mengapa Mac Lebih Baik Dari PC Windows

Minim Virus

Karena macOS berbeda dengan Windows, artinya semua virus yang menyerang Windows tidak akan bisa menyerang Mac dan MacBook. Ketika laptop lain terkena suatu virus, pengguna MacBook bisa tenang selama mereka menggunakan macOS.

Namun Mac tetap bisa kena virus lho. Hanya saja jumlah virus di Mac ini jumlahnya sangat sedikit jadi kamu tidak perlu khawatir mengenai hal ini. Baca: Apakah macOS Lebih Aman dan Tidak Bisa Terkena Virus?

Kinerja Mulus

Salah satu efek dari penggunaan macOS adalah MacBook memiliki kinerja yang sangat bagus, jauh lebih bagus dari laptop biasa. Salah satu alasannya adalah karena Apple sendiri yang merancang hardware serta software tersebut.

Berbeda dengan laptop lain yang menggunakan sistem operasi Windows milik Microsoft, sehingga mereka harus membuat driver dan software khusus untuk menyesuaikan hardware dan software mereka. Namun para produsen tetap tidak bisa mengakses source code Windows karena bukan open source.

Untuk lebih lengkap mengenai perbandingan kinerja Windows dan juga macOS, kamu bisa baca artikel berikut ini. Baca: Mana yang Lebih Cepat? Windows 10 atau Mac OS X?

Senjata Developer Apple

Jika kamu berencana untuk mengembangkan beragam aplikasi untuk platform Apple seperti iOS, macOS, watchOS, dan tvOS, maka mau tidak mau kamu harus membeli Mac dengan sistem operasi macOS.

via Apple

Bagaimana dengan laptop non Apple lain? Well, saat ini tidak ada pilihan lain selain membeli Mac atau MacBook karena Apple tidak pernah merilis tool dan SDK ke platform lain selain milik Apple sendiri.

Dukungan Apple

Dukungan Apple untuk para pengguna Mac dan MacBook bisa dibilang sangat bagus. Kamu akan menemukan dokumentasi lengkap cara menggunakan Mac hingga troubleshooting Mac. Tentu ini salah satu kelebihan MacBook dari laptop lain non-Apple.

Jujur saja, saya sudah mencoba menjelajah sana sini beragam situs web produsen laptop lain namun tidak ada dukungan yang selengkap Apple. Bahkan ada produsen yang tidak punya dokumentasi sama sekali.

Eksklusif

Kelebihan yang mungkin tidak perlu disebutkan lagi. Karena jumlah pengguna Mac dan MacBook terbilang langka dan hanya kaum-kaum tertentu saja yang menggunakannya, maka kamu secara tidak langsung dipandang sebagai kaum eksklusif.

via Pexels

Nah bagaimana menurutmu? Apakah kamu menemukan kelebihan MacBook dibandingkan laptop non Apple lainnya?

Bagikan pendapatmu di kolom komentar ya, dan jangan lupa follow akun Twitter kita 😀

Aji

Hampir Fanboy | Follow @MacPoin_ID di Twitter yah :* | Masih Single #kode

Next Tutorial: Cara Kalibrasi Layar iPhone dan iPad »

Previous « Cara Refresh Mac dan MacBook Agar Kembali Cepat

Share

Published by

Aji

    Artikel Populer

  • 5 Hal Penting Tentang APPLE ONE di Indonesia (Review)

  • Apple Watch Series 6 Indonesia: Unboxing + Nyobain Fitur Baru!

  • 21+ Fitur Tersembunyi iOS 14: Wajib Coba!

Artikel Terbaru

  • iPhone
  • News

Saya Notebook Air Vs MacBook Air, Perbedaan Besar?

Publicado por

Terapan

Kami sudah bisa membeli Mi Notebook Air. Komitmen Xiaomi terhadap dunia laptop. Komputer itu lahir dari awal untuk dibandingkan dengan MacBook Apple. Itu adalah alasan mereka untuk menjadi dan senjata iklan terbaik mereka. Sebuah desain yang lebih dari mirip dengan Apple, yang bertujuan untuk diatasi. Dan tidak hanya dalam desain. Ini juga bertujuan untuk melampauinya dalam hal kekuatan dan kinerja.

Mi Notebook Air memilih untuk bekerja dengan Windows 10. Dan melihat karakteristik teknisnya ini bukan hanya laptop yang bagus dan mirip dengan Apple. Xiaomi memasuki segmen komputer dengan tujuan untuk bertahan, dan menawarkan berbagai ukuran dan konfigurasi. Apakah Anda dapat bersaing dari Anda dengan Anda dengan MacBook?

Indeks

  • 1 My Notebook Air, lahir untuk dibandingkan dengan MacBook, dan melampaui itu?
  • 2 Akankah My Notebook Air dapat bersaing dengan Apple dan yang lainnya?

Perbandingan MacBook dengan laptop lain

Kami akan membandingkan solusi Apple dengan produk serupa berdasarkan beberapa kriteria dasar.

Sistema operativo

Baik produsen maupun pengguna menganggap bahwa keunggulan utama MacBook dibandingkan laptop lain adalah sistem macOS. Sistem operasi ini memberikan pengalaman pengguna yang berbeda dari sistem kernel Windows atau Linux, yang lebih maju dalam beberapa kasus. Namun, dalam beberapa tugas tertentu, fitur macOS tidak berfungsi untuk pengguna. Perbandingan macOS yang lebih rinci dengan "sistem operasi" lainnya dibahas di artikel lain.

Baca juga: Perbandingan macOS dengan sistem operasi lain

Ekosistem

Apple telah memposisikan notebooknya sebagai komponen ekosistem: MacBook memiliki komponen perangkat lunak dan perangkat keras yang dirancang untuk membawa informasi dan bekerja bersama dengan perangkat iOS (terutama iPhone). Jadi jika Anda memiliki perangkat ini, memilih MacBook sepertinya merupakan langkah cerdas. Tidak ada integrasi yang begitu erat dalam keluarga sistem operasi berbasis Windows dan Linux. Sebaliknya, pengguna smartphone dan tablet Android mungkin merasa tidak nyaman dengan MacBook. Dalam kriteria ini, sulit untuk menentukan pemenang yang jelas.

Disain

Steve Jobs, pendiri lama dan CEO Apple, bersikeras bahwa perangkat harus menyenangkan secara estetika bagi pengguna. Perusahaan yang dia dirikan terus memiliki pendapat yang sama: MacBook terlihat cukup stylish bahkan dibandingkan solusi serupa dari pabrikan lain. Juga di sisi positifnya, kita dapat menambahkan penggunaan logam sebagai bahan utama bodi: ini meningkatkan keandalan dan masa pakai perangkat.

Untuk waktu yang lama, produsen notebook yang dirancang untuk Windows atau sistem operasi lain tidak terlalu memperhatikan desain perangkat, berfokus pada fungsionalitas. Namun, kini situasinya telah berubah: para pemain utama di pasar ini (seperti Dell, HP, ASUS) memproduksi perangkat fungsional dengan desain menarik yang ditujukan untuk segmen bisnis. Oleh karena itu, dengan kriteria desain tidak mungkin untuk mengatakan mana yang lebih baik: MacBook atau laptop dari perusahaan lain.

Masa pakai baterai

Berkat pengoptimalan daya dan baterai yang mengesankan, MacBook, bahkan dalam varian Pro yang bertenaga, berjalan "di lapangan" selama rata-rata sekitar 10 jam, sesuatu yang tidak sering terlihat oleh notebook dari produsen lain. Oleh karena itu, laptop Apple adalah pilihan yang baik bagi pengguna yang harus sering bekerja saat bepergian dan jauh dari stopkontak. Pada gilirannya, laptop dari produsen lain tidak dapat membanggakan otonomi seperti itu - satu-satunya pengecualian adalah Ultrabook yang sangat dioptimalkan. Dispersi ini dapat dijelaskan oleh fragmentasi yang sangat besar dari komponen perangkat keras dan kekhasan sistem operasi. Oleh karena itu, dalam hal otonomi, McBook unggul dalam persaingan.

harga

Dari sudut pandang pengguna di ruang pasca-Soviet, kelemahan utama komputer Apple, bukan hanya MacBook, adalah harga yang meningkat. Faktanya, laptop Cupertino baru jauh lebih mahal daripada rekan-rekan mereka yang lebih bertenaga di toko: misalnya, untuk harga MacBook Pro terbaru Anda dapat membeli laptop gaming full-blown dari Dell atau HP. Tentu saja, ada juga pasar penjualan kembali, di mana situasinya terlihat sedikit lebih baik, tetapi bahkan MacBook bekas harganya cukup mahal. Oleh karena itu, berdasarkan harga, McBook adalah orang luar - jika kombinasi kualitas harga penting bagi pengguna, tampaknya tidak masuk akal untuk memilih bahkan laptop Apple bekas.

Dapat diperbaiki

Kelemahan serius dari perangkat yang dimaksud dapat dianggap sebagai kurangnya perbaikan yang hampir lengkap: sumber daya terkenal iFixit menilai kemampuan perbaikan MacBook Air terbaru dengan 0 dari 10 - ini berarti bahwa jika terjadi kerusakan perangkat keras , akan lebih mudah dan lebih murah untuk membeli salinan baru. Dalam keadilan, perlu dicatat bahwa MacBook lebih jarang crash daripada rekan pihak ketiga mereka.

Sebaliknya, notebook dari pabrikan lain, terutama yang kelas menengah, dapat dengan mudah diperbaiki bahkan di rumah; setidaknya, sebagian besar sampel yang dapat dibongkar dan dipasang kembali oleh pengguna dengan beberapa pengalaman, hanya memiliki alat yang tepat. Jadi dalam hal perbaikan, MacBook adalah solusi terburuk dari semua kemungkinan.

Opsi modifikasi.

Beberapa pengguna ingin dapat memodifikasi laptop mereka: tambahkan RAM, ganti disk drive dengan yang berkapasitas lebih tinggi, dalam kasus yang ekstrim - ganti prosesor atau kartu grafis terpisah. Untuk jenis pengguna ini, MacBook jelas tidak cocok - opsi ini sama sekali tidak ditawarkan. Modifikasi juga berlaku untuk bagian perangkat lunak. Tentu saja, Anda dapat menginstal Windows atau Linux di MacBook Anda, tetapi dalam hal ini Anda kehilangan keuntungan dari MacOS.

Seperti halnya kemampuan perbaikan, notebook "normal" lebih cenderung dimodifikasi, meskipun dengan cara yang lebih terbatas dibandingkan dengan PC desktop: setidaknya pengguna akan memiliki kemungkinan untuk menginstal modul sendiri. RAM tambahan dan, paling banyak, untuk mengganti prosesor dan/atau kartu grafis. Situasi dengan modifikasi perangkat lunak pesaing MacBook bahkan lebih baik: meskipun ada upaya oleh beberapa produsen untuk membatasi pemasangan sistem operasi lain, sebagian besar notebook ini dapat menginstal distribusi Windows dan Linux. Akibatnya, MacBook kalah dari pesaingnya dalam hal modifikasi.

Perangkat lunak dan hiburan yang terjangkau

Bagi banyak pengguna, laptop bukan hanya alat kerja, tetapi juga sarana hiburan: menonton video, mendengarkan musik, dan bermain game. Dengan dua tugas pertama yang ditangani MacBook dengan cukup baik, sementara dengan permainan, segalanya jauh lebih buruk. Untuk game PC, platform utamanya adalah Windows, jadi di laptop dengan sistem operasi ini Anda dapat memainkan hampir semua dari mereka: yang utama adalah kekuatan perangkat keras memungkinkannya. Bahkan Linux memiliki lebih banyak potensi untuk menjalankan "mainan" daripada macOS: shell Wine atau penerjemah Proton Steam bawaan memungkinkan Anda memainkan sebagian besar game baru, serta game klasik lama. Dalam hal ini, MacBook juga tertinggal dari rekan-rekannya, bahkan dalam hal kemampuan perangkat keras: sementara versi Pro masih menawarkan kinerja yang memadai, hanya produk yang sangat ringan yang dapat dijalankan di Air.

Kesimpulan:

Seperti yang bisa kita lihat, teknologi Apple memiliki kelebihan dan kekurangan yang kuat. Singkatnya, kami mencatat bahwa Anda harus memilih laptop berdasarkan tugas Anda: jika Anda membutuhkannya terlebih dahulu sebagai alat kerja untuk desain atau pemrosesan multimedia, MacBook tampaknya merupakan solusi yang baik. Jika keserbagunaan atau bekerja dengan perangkat lunak tertentu diasumsikan, lebih baik memperhatikan produk perusahaan lain.

Kami senang dapat membantu Anda memecahkan masalah Anda.

Jelaskan apa yang tidak berhasil untuk Anda.
Pakar kami akan mencoba menanggapi secepat mungkin.

Apakah artikel ini telah membantu Anda?

macOS / iOS / Apple

Morning Computer

Type your search query and hit enter:

  • Homepage
  • Tips And Trik

Categories: PerangkatTips And Trik