perbedaan kura kura dan penyu

Jakarta -

Detikers, apakah kalian bisa membedakan penyu, kura-kura, dan bulus? Ketiganya memang serupa namun berbeda lho!

Persamaannya kura-kura, penyu, dan bulus termasuk ke dalam binatang amfibi, yaitu hewan yang bisa hidup di daratan dan perairan. Di dalam bahasa Inggris pun kura-kura dan penyu sering disebut sebagai turtle.

Melansir dari laman CNN, perbedaan kura-kura, penyu, dan bulus terletak pada kebiasaan hidup, perilaku mencari makannya, dan juga bentuknya. Jika kalian perhatikan secara saksama, maka perbedaan ketiganya akan terlihat jelas.

Kura-kura adalah hewan amfibi yang dapat hidup di darat maupun di air tawar. Mereka memiliki tempurung yang keras, kulitnya juga keras dan tampak seperti bertotol-totol. Selain itu, kura-kura memiliki kuku tajam pada keempat kakinya.

Fakta menarik lainnya, kura-kura akan bersembunyi dalam tempurung apabila merasa terancam dan juga saat ia tidur. Makanan sehari-hari kura-kura adalah tumbuhan seperti lumut dan serangga kecil.

Fikiri Kiponda merupakan mantan akuntan yang kini mendedikasikan dirinya menjadi penyelamat penyu di Kenya. Seperti apa kisahnya? Foto: AP Photo/Brian Inganga

Sedangkan penyu lebih banyak menghabiskan hidupnya di laut. Kaki-kaki penyu pipih seperti sirip. Kakinya yang pipih tersebut berfungsi untuk mempermudah mereka berenang di lautan.

Namun penyu juga ada yang hidup di darat yaitu penyu betina. Penyu betina yang sedang ingin bertelur.

Tidak seperti kura-kura, penyu tidak dapat bersembunyi di dalam tempurung. Penyu sendiri mengonsumsi ikan-ikan kecil dan plankton.

Ada satu lagi kembaran dari kura-kura dan penyu, apakah detikers dapat menebaknya? Hewan tersebut bernama bulus. Bulus juga bisa disebut sebagai labi-labi.

Bulus juga memiliki tempurung namun tidak sekeras milik penyu dan kura-kura. Namun jika bertemu dengan bulus, detikers harus waspada. Hal itu dikarenakan mereka memiliki leher yang cukup panjang. Bulus sendiri memiliki leher yang runcing dan sekilas kepalanya menyerupai ular.

Bulus juga tidak sejinak kura-kura dan penyu yang dapat menggigit apa saja yang terlihat mengancamnya. Jadi kalian patut berhati-hati ketika menjumpai bulus.

Selain itu bulus juga memiliki kaki berselaput seperti bebek. Hal tersebut dikarenakan, bulus memang hidup di rawa. Bulus memiliki tempurung yang lembut, ia sering kali diburu dan diambil minyaknya sebagai bahan kosmetik.

Baik kura-kura, penyu, dan bulus merupakan hewan yang dilindungi. Jadi jangan sembarangan memburu atau menjual ketiganya ya!

Itulah perbedaan dari kura-kura, penyu, dan bulus. Bagaimana sudah paham kan detikers?

Simak Video "Aksi Pertolongan Darurat pada Penyu Hijau Penuh Luka"



[atj/lus]



MOMSMONEY.ID - Kura-kura dan penyu terkadang sulit dibedakan karena keduanya hampir sama. Bahkan, kura-kura dan penyu merupakan reptil yang termasuk dalam ordo Testudines. Ordo ini memiliki ciri khas adanya sebuah cangkang di punggungnya. Lebih spesifik, cangkang ini terdiri dari karapas punggung [cangkang bagian punggung] dan plastron perut [cangkang bagian perut]. Kedua juga sama-sama memiliki 4 kaki di bawah cangkangngnya. Namun, jika Anda memperhatikan secara lebih detail, keduanya sebetulnya tidak sama. Mereka hanya tampak serupa karena ciri-ciri yang telah disebutkan sebelumnya. Maka, penting bagi Anda untuk mengetahui beberapa perbedaan ini agar tak salah dalam merawat. Ini 4 perbedaannya. Baca Juga: Yoghurt Tawar Mengandung Probiotik yang Baik untuk Anjing Peliharaan Habitat Hal yang pertama kali perlu diketahui adalah perbedaan habitatnya. Dilansir dari Diffen.com, penyu hidup sebagian besar menghabiskan waktu di air, sedangkan kura-kura hidup di darat. Meski sebagian besar penyu berada di air, mereka juga akan pergi ke daratan saat waktu-waktu tertentu untuk bertelur. Usai bertelur, mereka akan kembali lagi ke laut dan meninggalkan calon anak-anaknya dengan menutupnya dengan pasir pantai. Sementara itu, kura-kura menghabiskan waktu dan bertelur di daratan. Mereka juga menggali tanah untuk menyimpan telurnya, tetapi tidak akan langsung meninggalkan anaknya seperti penyu. Induk kura-kura akan melindungi anaknya sekutar 80 hari setelah menetas. Bagaimana pun, kura-kura tetap membutuhkan air untuk minum dan berendam sebentar untuk mandi. Bentuk Kaki Ini adalah perbedaan yang sangat terlihat dari keduanya. Kura-kura memiliki kaki yang pendek bulat seperti kaki gajah dan memiliki kuku-kuku yang tajam. Itulah mengapa mereka adalah penggali tanah yang baik, seperti kura-kura gopher di Amerika Serikat bagian tenggara. Sementara penyu memiliki kaki berselaput berbentuk seperti dayung atau sirip. Kaki ini digunakan penyu untuk berenang dan menghabiskan waktunya di dalam air. Sesekali mereka menggunakan kakinya untuk merangkak ke atas pantai, batu, dan menggali pasir pantai saat bertelur. Baca Juga: Yuk, Ketahui 5 Fakta Menarik Tentang Kucing Sphynx! Perbedaan Cangkang Dilansir dari National Geographic, kebanyakan penyu memiliki cangkang yang ramping, tapi ada beberapa pengecualian. Misalnya penyu kotak yang memiliki cangkang berkubah. Cangkang yang ramping ini membantu penyu berenang dan menyelam karena lebih ringan. Semenntara kura-kura memiliki cangkang berbentuk kubah. Ukurannya agar besar karena berfungsi untk memberikan perlindungan dari pemangsa. Selain itu, cangkang ini juga cukup berat dibandingkan cangkang milik penyu. Jenis Makanan Kebanyakan kura-kura darat adalah herbivora sejati yang mana mereka hanya memakan tumbuhan seperti sayuran dan buah-buahan. Sementara penyu dapat memakan apapun baik tumbuhan atau daging, sehingga mereka termasuk omnivora. Di dalam laut, penyu dapat memakan biota laut yang berukuran kecil, seperti ikan, udang, kepiting, alga, dan ubur-ubur. Namun, sebagai hewan peliharaan, Anda dapat memberi mereka serangga seperti jangkrik, ulat, atau cacing tanah. Editor: Anggi Miftasha




MOMSMONEY.ID - Banyak orang menganggap kura-kura dan penyu adalah jenis hewan yang sama. Bagaimana tidak? Kura-kura dan penyu merupakan reptil yang termasuk dalam ordo Testudines. Ordo ini memiliki ciri khas adanya sebuah cangkang di punggungnya. Lebih spesifik, cangkang ini terdiri dari karapas punggung [cangkang bagian punggung] dan plastron perut [cangkang bagian perut]. Keduanya juga sama-sama memiliki 4 kaki di bawah cangkangngnya. Namun, jika Anda memperhatikan secara lebih detail, keduanya sebetulnya tidak sama. Mereka hanya tampak serupa karena ciri-ciri yang telah disebutkan sebelumnya. Jika Anda berniat untuk memeliharanya, sebaiknya Anda mengetahui beberapa perbedaan penting ini agar tak salah dalam merawat. Baca Juga: Pilihan Terbaik Makanan Kura-Kura Peliharaan yang Kaya Akan Nutrisi Habitat Hal yang pertama kali perlu diketahui adalah perbedaan habitatnya. Dilansir dari Diffen.com, penyu hidup sebagian besar menghabiskan waktu di air, sedangkan kura-kura hidup di darat. Meski sebagian besar penyu berada di air, mereka juga akan pergi ke daratan saat waktu-waktu tertentu untuk bertelur. Usai bertelur, mereka akan kembali lagi ke laut dan meninggalkan calon anak-anaknya dengan menutupnya dengan pasir pantai. Sementara itu, kura-kura menghabiskan waktu dan bertelur di daratan. Mereka juga menggali tanah untuk menyimpan telurnya, tetapi tidak akan langsung meninggalkan anaknya seperti penyu. Induk kura-kura akan melindungi anaknya sekutar 80 hari setelah menetas. Bagaimana pun, kura-kura tetap membutuhkan air untuk minum dan berendam sebentar untuk mandi. Bentuk Kaki Ini adalah perbedaan yang sangat terlihat dari keduanya. Kura-kura memiliki kaki yang pendek bulat seperti kaki gajah dan memiliki kuku-kuku yang tajam. Itulah mengapa mereka adalah penggali tanah yang baik, seperti kura-kura gopher di Amerika Serikat bagian tenggara. Sementara penyu memiliki kaki berselaput berbentuk seperti dayung atau sirip. Kaki ini digunakan penyu untuk berenang dan menghabiskan waktunya di dalam air. Sesekali mereka menggunakan kakinya untuk merangkak ke atas pantai, batu, dan menggali pasir pantai saat bertelur. Baca Juga: Punya Peliharaan Reptil? Hati-Hati, Tertular Penyakit Ini Perbedaan Cangkang Dilansir dari National Geographic, kebanyakan penyu memiliki cangkang yang ramping, tapi ada beberapa pengecualian. Misalnya, penyu kotak yang memiliki cangkang berkubah. Cangkang yang ramping ini membantu penyu berenang dan menyelam karena lebih ringan. Semenntara kura-kura memiliki cangkang berbentuk kubah. Ukurannya agar besar karena berfungsi untk memberikan perlindungan dari pemangsa. Selain itu, cangkang ini juga cukup berat dibandingkan cangkang milik penyu. Jenis Makanan Kebanyakan kura-kura darat adalah herbivora sejati yang mana mereka hanya memakan tumbuhan seperti sayuran dan buah-buahan. Sementara penyu dapat memakan apapun baik tumbuhan atau daging, sehingga mereka termasuk omnivora. Di dalam laut, penyu dapat memakan biota laut yang berukuran kecil, seperti ikan, udang, kepiting, alga, dan ubur-ubur. Namun, sebagai hewan peliharaan, Anda dapat memberi mereka serangga seperti jangkrik, ulat, atau cacing tanah.

Selanjutnya: Punya Bulu Panjang yang Sama, Ini Letak Perbedaan Kucing Anggora dan Persia

  Editor: Anggi Miftasha


Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề