Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Jakarta -

Masa pubertas adalah masa peralihan dari anak-anak menjadi dewasa. Laki-laki maupun perempuan mengalami perubahan pada masa pubertas. Perubahan apa saja yang terjadi? Untuk lebih jelasnya, simak penjelasan berikut ini.

Pada laki-laki yang sedang pubertas akan mengalami mimpi basah. Mimpi basah merupakan perubahan primer pada laki-laki. Dengan terjadinya mimpi basah berarti sel kelamin pria atau sperma pada organ reproduksi laki-laki mulai diproduksi. Hal ini menandakan bahwa sistem reproduksinya telah berfungsi.

Berikut ciri-ciri fisik atau perubahan sekunder yang dialami seseorang laki-laki yaitu, sebagai berikut:

1. Tumbuh jakun

2. Tumbuh kumis dan janggut

3. Tumbuh rambut-rambut halus di ketiak dan organ kelamin

4. Organ kelamin membesar

5. Suara berubah menjadi berat

6. Pundak dan dada tampak bidang

7. Munculnya jerawat dan peningkatan produksi keringat

Namun, tidak semua laki-laki mengalami ciri-ciri perubahan sekunder yang mencolok. Ada juga yang tidak mengalami pertumbuhan kumis dan janggut.

Merangkum modul IPA Paket A Kelas VI oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, pada masa pubertas terbagi menjadi dua jenis perubahan yang terjadi yaitu, perubahan primer dan perubahan sekunder. Perubahan primer adalah perubahan utama yang terjadi di dalam tubuh. Perubahan primer memungkinkan seorang laki-laki dan perempuan pada masa pubertas dapat menghasilkan seorang bayi. Hal ini terjadi karena anak perempuan sudah mampu menghasilkan sel telur dan anak laki-laki sudah mampu menghasilkan sel sperma. Apabila kedua sel tersebut bertemu, akan terjadi pembuahan yang dapat menyebabkan kehamilan.

Perubahan primer juga diiringi dengan perubahan sekunder. Perubahan sekunder adalah perubahan fisik atau perubahan yang ciri-cirinya tampak pada tubuh laki-laki dan perempuan.

Saat masa pubertas atau yang biasa disebut dengan akil baligh juga terjadi perubahan mental, termasuk emosi dan perilaku pada anak laki-laki dan anak perempuan yang disebabkan perubahan hormon.

Nah, itulah ciri-ciri pubertas pada laki-laki. Semoga menambah pengetahuan kamu ya, detikers.

Simak Video "Mayat di Parit Hebohkan Warga Sulsel, Diduga Korban Lakalantas"



(lus/lus)

Thea Arnaiz Selasa, 16 November 2021 | 09:00 WIB

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Kunci jawaban materi kelas 6 SD tema 6, apa saja ciri-ciri pubertas pada anak laku-laki dan anak perempuan. (Foto oleh Kindel Media dari Pexels)

Bobo.id - Pada pelajaran tematik kelas 6 SD tema 6, subtema 1, tepatnya halaman 26.

Teman-teman akan mengamati ciri-ciri fisik pubertas pada anak laki-laki dan anak perempuan.

Sebelum mengamati dan menemukan kunci jawaban dari soal-soalnya, apakah teman-teman tahu apa itu pubertas?

Pubertas adalah masa di mana anak laki-laki dan anak perempuan mengalami perubahan fisik dan perilaku untuk menuju masa dewasa.

Pada masa pubertas, fisik anak laki-laki dan anak perempuan akan mengalami perubahan pada usia 9 sampai 14 tahun.

Baca Juga: Mengenal Profesi Nelayan Tradisional dan Nelayan Modern, Materi Kelas 4 SD

Agar lebih memahami, teman-teman bisa mengamati gambar berikut ini dan sebutkan ciri-ciri fisik yang berubah dari anak laki-laki dan anak perempuan ketika mereka mengalami masa pubertas.

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Perubahan anak-anak menuju dewasa. (Buku Siswa Kelas 6 SD Tema 6, Menuju Masyarakat Sehat Edisi Revisi 2018)

Amatilah gambar di atas. Gambar manakah yang menunjukkan masa remaja?

Berdasarkan gambar di atas, ingat kembali ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki. Kemudian, tuliskan pada kolom berikut.

Jawaban: Gambar yang menunjukkan masa remaja adalah gambar nomor 4 dan 5.

Gambar tersebut adalah remaja laki-laki dan remaja perempuan. Sedangkan, gambar 6 dan 7 adalah laki-laki dan perempuan dewasa.

Ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki:

- Tumbuhnya rambut di ketiak dan alat kelamin


Page 2


Page 3

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Foto oleh Kindel Media dari Pexels

Kunci jawaban materi kelas 6 SD tema 6, apa saja ciri-ciri pubertas pada anak laku-laki dan anak perempuan.

Bobo.id - Pada pelajaran tematik kelas 6 SD tema 6, subtema 1, tepatnya halaman 26.

Teman-teman akan mengamati ciri-ciri fisik pubertas pada anak laki-laki dan anak perempuan.

Sebelum mengamati dan menemukan kunci jawaban dari soal-soalnya, apakah teman-teman tahu apa itu pubertas?

Pubertas adalah masa di mana anak laki-laki dan anak perempuan mengalami perubahan fisik dan perilaku untuk menuju masa dewasa.

Pada masa pubertas, fisik anak laki-laki dan anak perempuan akan mengalami perubahan pada usia 9 sampai 14 tahun.

Baca Juga: Mengenal Profesi Nelayan Tradisional dan Nelayan Modern, Materi Kelas 4 SD

Agar lebih memahami, teman-teman bisa mengamati gambar berikut ini dan sebutkan ciri-ciri fisik yang berubah dari anak laki-laki dan anak perempuan ketika mereka mengalami masa pubertas.

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Buku Siswa Kelas 6 SD Tema 6, Menuju Masyarakat Sehat Edisi Revisi 2018

Perubahan anak-anak menuju dewasa.

Amatilah gambar di atas. Gambar manakah yang menunjukkan masa remaja?

Berdasarkan gambar di atas, ingat kembali ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki. Kemudian, tuliskan pada kolom berikut.

Jawaban: Gambar yang menunjukkan masa remaja adalah gambar nomor 4 dan 5.

Gambar tersebut adalah remaja laki-laki dan remaja perempuan. Sedangkan, gambar 6 dan 7 adalah laki-laki dan perempuan dewasa.

Ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki:

- Tumbuhnya rambut di ketiak dan alat kelamin

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Ciri-ciri pubertas anak laki-laki kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD/MI Subtema 2 Halaman 26. /Pixabay.com/English

PortalJember.com - Salam belajar adik-adik, kali ini kita akan membahas kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD dan MI Subtema 3. Simak baik-baik ya.

Adapun soal yang akan dikerjakan ananda adalah, Ciri-ciri pubertas anak laki-laki

Soal tersebut adalah yang sebagaimana tertuang dalam Buku Tematik Kurikulum 2013 Tema 6 kelas 6 SD MI, edisi terbaru revisi 2018.

Baca Juga: Contoh Kewajiban di Rumah yang Sudah di Laksanakan, Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 SD dan MI Halaman 36

Namun perlu diingat, sebelum melihat kunci jawaban ini, alangkah baiknya adik-adik cobalah mengerjakan sendiri terlebih dahulu.

>

Jika sudah selesai, mintalah bantuan orang tua untuk mengoreksi ataupun mencocokkan dengan kunci jawaban yang tertera di artikel ini.

Seperti dirujuk PortalJember.com dari penjelasan alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember, Lubis Muzaki, S.Pd, berikut adalah kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD dan MI Halaman 26.

Baca Juga: Nama Alat Musik dan Asal Daerahnya Berdasarkan Gambar, Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 SD dan MI Halaman 40

Kunci Jawaban Tema 6 kelas 6 Halaman 26

PortalJember.com - Salam belajar adik-adik, kali ini kita akan membahas kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD dan MI Subtema 3. Simak baik-baik ya.

Adapun soal yang akan dikerjakan ananda adalah, Coba tuliskan kembali ciri-ciri masa pubertas anak laki-laki dan anak perempuan.

Soal tersebut adalah yang sebagaimana tertuang dalam Buku Tematik Kurikulum 2013 Tema 6 kelas 6 SD MI, edisi terbaru revisi 2018.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 101 dan 102, Subtema 3 Masyarakat Sejahtera Negara Kuat, Pembelajaran 3

Namun perlu diingat, sebelum melihat kunci jawaban ini, alangkah baiknya adik-adik cobalah mengerjakan sendiri terlebih dahulu.

Jika sudah selesai, mintalah bantuan orang tua untuk mengoreksi ataupun mencocokkan dengan kunci jawaban yang tertera di artikel ini.

Seperti dirujuk PortalJember.com dari penjelasan alumni Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember, Lubis Muzaki, S.Pd, berikut adalah kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD dan MI Halaman 97.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 106, 107, Subtema 3 Masyarakat Sejahtera Negara Kuat, Reklame dan Baliho

Kunci Jawaban Tema 6 kelas 6 Halaman 97

Sumber: Buku Tema 6 Kelas 6 SD MI


Page 2

Ayo Mengamati

Amatilah reklame media visual berikut!

Apa nama jenis reklame media visual pada gambar di atas? Ingatkah kamu mengenai masa pubertas? Coba tuliskan kembali ciri-ciri masa pubertas anak laki-laki dan anak perempuan pada selembar kertas. Kemudian, kumpulkan hasil tulisannmu kepada gurumu.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 108, 109, 111, Subtema 3 Masyarakat Sejahtera Negara Kuat, Pembelajaran 4

Jawaban:

1. Masa Pubertas Anak Laki-laki

- Suara lebih berat- Mulai tumbuh kumis dan rambut halus

- dada lebih bidang

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 112, 113, 115, 116, Subtema 3, Masyarakat Sejahtera Negara Kuat

2. Masa Pubertas Pada Anak Perempuan

- Suara lebih halus- Dada dan pinggul mulai melebar

- Mengalami menstruasi

Sumber: Buku Tema 6 Kelas 6 SD MI


Page 3

Tuliskan ciri-ciri pubertas pada anak laki-laki dan perempuan

Coba tuliskan kembali ciri-ciri masa pubertas anak laki-laki dan anak perempuan kunci jawaban Tema 6 kelas 6 SD/MI Subtema 2 Halaman 97. /Pixabay.com/Kris