Warna yang merupakan penyerap kalor radiasi yang paling baik adalah

Ini kunci jawaban Buku Tematik Tema 6 Kelas 5 SD halaman 119, 120, 122, 123 Subtema 2 Pembelajaran 5. Kunci jawaban ini ditujukan kepada orang tua atau wali sebagai pedoman dalam mengoreksi hasil belajar anak. 

Hal-Hal Penting dari Bacaan

Paragraf Pertama:

- Kalor dari panas Matahari tidak dapat berpindah secara konduksi karena udara termasuk konduktor yang paling buruk.
- Kalor dari Matahari tidak dapat menghantar secara konveksi karena antara Matahari dan Bumi terdapat ruang hampa.
- Kalor dari Matahari merambat ke Bumi tanpa melalui zat perantara.

Paragraf Kedua:

- Proses perpindahan kalor yang tidak memerlukan zat perantara dinamakan radiasi.
- Saat berkemah ke pegunungan untuk menghangatkan badan dengan api unggun, panas dari api unggun berpindah secara radiasi.

Paragraf Ketiga:

- Saat keluar rumah pada siang hari menggunakan baju hitam badan akan terasa panas.
- Warna hitam merupakan penyerap kalor radiasi yang paling baik.
- Pada malam hari orang yang memakai baju hitam merasa lebih dingin daripada orang yang menggunakan baju putih, karena baju yang berwarna hitam menyerap kalor yang dikeluarkan tubuh.

Lalu, buatlah sebuah diagram yang menjelaskan isi bacaan di setiap paragraf seperti yang telah dicontohkan pada pembelajaran kedua.

Tentukanlah pokok pikiran dari setiap paragraf dalam bacaan. Buatlah garis dari judul bacaan yang mewakili pokok pikiran dari bacaan ke arah pokok pikiran dari masingmasing paragraf.

Berilah keterangan bagaimana isi baca berhubungan dengan pokok pikiran di setiap paragrafnya. Lakukanlah bersama dengan teman sebangkumu! Buatlah diagrammu pada tempat yang disediakan di bawah ini.

Simak inilah kunci jawaban Buku Tematik Tema 6 Kelas 5 SD halaman 119, 120, 122, 123 Subtema 2 Pembelajaran 5. 

Hal-Hal Penting dari Bacaan

Paragraf Pertama:

- Kalor dari panas Matahari tidak dapat berpindah secara konduksi karena udara termasuk konduktor yang paling buruk.
- Kalor dari Matahari tidak dapat menghantar secara konveksi karena antara Matahari dan Bumi terdapat ruang hampa.
- Kalor dari Matahari merambat ke Bumi tanpa melalui zat perantara.

Paragraf Kedua:

- Proses perpindahan kalor yang tidak memerlukan zat perantara dinamakan radiasi.
- Saat berkemah ke pegunungan untuk menghangatkan badan dengan api unggun, panas dari api unggun berpindah secara radiasi.

Paragraf Ketiga:

- Saat keluar rumah pada siang hari menggunakan baju hitam badan akan terasa panas.
- Warna hitam merupakan penyerap kalor radiasi yang paling baik.
- Pada malam hari orang yang memakai baju hitam merasa lebih dingin daripada orang yang menggunakan baju putih, karena baju yang berwarna hitam menyerap kalor yang dikeluarkan tubuh.

Lalu, buatlah sebuah diagram yang menjelaskan isi bacaan di setiap paragraf seperti yang telah dicontohkan pada pembelajaran kedua.

Tentukanlah pokok pikiran dari setiap paragraf dalam bacaan. Buatlah garis dari judul bacaan yang mewakili pokok pikiran dari bacaan ke arah pokok pikiran dari masingmasing paragraf.

Berilah keterangan bagaimana isi baca berhubungan dengan pokok pikiran di setiap paragrafnya. Lakukanlah bersama dengan teman sebangkumu! Buatlah diagrammu pada tempat yang disediakan di bawah ini.

Warna yang merupakan penyerap kalor radiasi yang paling baik adalah

vincenciakrist0 vincenciakrist0

  • 14.03.2021

  • Fisika
  • Sekolah Dasar

terjawab

1. Warna yang merupakan penyerap kalor radiasi yang paling baik adalah ... a. hijam
b. kuning
c. hitam
d. putih

2. Panas matahari tidak dapat menghantar secara konduksi karena ...
a. atmosfer bumi memiliki ketebalan yang tinggi
b. perlu waktu lama untuk sampai ke bumi
c. udara merupakan penghantar kalor yang buruk
d. ada penghalang antara atmosfer bumi dan matahari

3. Mengapa pada malam hari orang yang memakai baju hitam merasa lebih dingin daripada orang yang memakai baju putih?
Jelaskan!
Jawab:……………...

4. Manakah yang lebih cepat kering saat menjemur kemeja putih dengan kemeja hitam ? Mengapa dan jelaskan!
Jawab:........…………

________________________

Mohon bantuannya ya...
Terimakasih...
jangan menjawab asal !!!

1

Lihat jawaban

Suhu adalah suatu besaran yang menyatakan ukuran derajat panas atau dinginnya suatu benda. Untuk mengetahui dengan pasti dingin atau panasnya suatu benda, kita memerlukan suatu besaran yang dapat diukur dengan alat ukur.

Sebagai contoh apa yang kamu rasakan ketika kita minum es, dingin bukan, ketika kita merebus air, lama kelamaan air yang kamu rebus akan menjadi panas bukan setelah itu bisakah kita mengukur suhu?

Bisakah tangan kita digunakan untuk mengukur panas atau dinginnya suatu benda dengan tepat?

Kita tentu memerlukan cara untuk membedakan derajat panas atau dingin benda tersebut untuk itu kita perlu mengetahui cara untuk mengukur suhu secara akurat.

Warna apakah yang menyerap kalor radiasi paling baik?

Kesimpulan dari penelitian ini adalah permukaan warna hitam menyerap kalor lebih besar dibanding permukaan warna putih pada daya P (sumber radiasi) yang sama.

Apakah warna berpengaruh terhadap penyerapan kalor?

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi warna sangat mempengaruhi penyerapan dan pelepasan kalor. Pemilihan warna luar yang cerah dan warna dalam yang cerah atau mendekati cerah dapat meminimalisir penyerapan kalor dan mempermudah pelepasan kalor.

Apakah warna hitam dapat menyerap kalor?

RG Squad, pernahkah kamu merasa gerah ketika memakai pakaian gelap atau hitam di siang hari? Mengapa demikian? Hal ini karena permukaan benda yang berwarna hitam akan menyerap kalor (radiasi panas) lebih dari benda yang berwarna cerah. Fenomena ini berlaku sama pada radiasi benda hitam lainnya juga.

Bagaimana sifat warna hitam terhadap perpindahan kalor?

Dalam penyerapan kalor, warna hitam akan menyerap lebih banyak kalor dibandingkan dengan warna putih. Alasannya dalah penyerapan spektrum cahaya. Saat radiasi panas terarah menuju sautu objek yang berwarna putih, semua spektrum warna dari radiasi tersebut akan dipantulkan sehingga meminimalisir penyerapan kalor.