Jelaskan aspek aspek bangsa dilihat dari aspek alamiah

Lihat Foto

THINKSTOCKS/ANNASUNNY

Ilustrasi keberagaman

KOMPAS.com – Wawasan nusantara merupakan konsep cara pandang bangsa Indonesia terhadap diri dan lingkungannya.

Sementara cara pandang dan pengaturan yang mencakup segala aspek kehidupan bangsa Indonesia disebut sebagai astagatra.

Astagatra terdiri dari dua komponen, yaitu trigatra [tiga aspek alamiah] dan pancagatra [lima aspek sosial]. Dalam artikel ini, akan dibahas terlebih dahulu aspek trigatra.

Dilansir dari laman resmi Perpustakaan Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia, dijelaskan tiga aspek alamiah dalam trigatra, yaitu:

Aspek geografi ini berhubungan dengan letak geografi negara Indonesia. Letak geografi negara Indonesia memberikan penjelasan tentang bentuk ke dalam dan bentuk ke luar.

Bentuk ke dalam menjelaskan corak, wujud isi, dan tata susunan wilayah Indonesia berupa satu kesatuan laut dengan pulau-pulau di dalamnya.

Baca juga: Perkembangan Wilayah Indonesia

Sedangkan bentuk ke luar menjelaskan situasi dan kondisi lingkungan yang berhubungan timbal balik antara negara dan lingkungannya. Kondisi geografi merupakan satu kesatuan laut dengan pulau-pulau yang ada di dalamnya.

Sedangakan posisi Indonesia terletak di posisi silang dunia, yaitu di antara dua benua [Australia dan Asia], dua samudra [Pasifik dan Hindia], dan berada di wilayah khatulistiwa. Lebih lanjut, Indonesia merupakan negara berbentuk kepulauan yang terdiri atas perairan dan daratan.

Kepulauan Indonesia dikelompokkan menjadi empat gugusan, yaitu Gugusan Papua, Gugusan Kepulauan Maluku, Gugusan Kepulauan Sunda Kecil, dan Gugusan Kepulauan Sunda Besar.

  • Keadaan dan kemampuan penduduk

Dalam buku Pendidikan Kewarganegaraan [2020] karya Damri dan Fauzi Eka Putra, dijelaskan bahwa penduduk merupakan manusia yang mendiami suatu tempat atau wilayah tertentu.

dalam aspek kehidupan bangsa, baik aspek alamiah maupun aspek sosialb.Tujuan ke luar wawasan nusantara adalah ikut serta dalam mewujudkankebahagiaan, ketertiban, dan perdamaian seluruh umat manusia2.Fungsi Wawasan NusantaraWawasan Nusantara berfungsi sebagai pedoman, motivasi, dorongan sertarambu-rambu dalam menentukan segala kebijakan, keputusan, tindakan, danperbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah maupun bagiseluruh rakyat indonesia yang mengutamakan kepentingan nasional. Selain itu,wawasan nusantara juga memilik fungsi sebagai berikut :1]Menumbuhkan dan mengembangkan kesadaran serta semangat kebangsaanIndonesia.2]Menanamkan dan memupuk kecintaan terhadap tanah air di Indonesiasehingga muncul kerelaan berkorban untuk membelanya.3]Menumbuhkan kesadaran dan pemahaman tentang hak, kewajiban, dantanggung jawab warga negara yang bangga tehadap Negara Indonesia.4]Mengembangkan kehidupan bersama yang multikultural dan pluralberdasarkan nilai-nilai persatuan dan kesatuan.5]Megembangkan keberadaan masyarakat madani sebagai pengembangankekuasaan pemerintah.

BAB IIIKESIMPULANKesadaran Berbangsa dan Bernegara Indonesia mempunyai makna bahwaindividu yang hidup dan terikat dalam kaidah dan naungan di bawah NegaraKesatuan Republik Indonesia harus mempunyai sikap dan perilaku diri yangtumbuh dari kemauan diri yang dilandasasi keikhlasan/kerelaan bertindak demikebaikan Bangsa dan Negara Indonesia. Membangun kesadaran berbangsa danbernegara kepada pemuda merupakan hal penting yang tidak dapat dilupakan olehbangsa ini, karena pemuda merupakan penerus bangsa yang tidak dapatdipisahkan dari perjalanan panjang bangsa ini. Kesadaran berbangsa danbernegara ini jangan ditafsir hanya berlaku pada pemerintah saja, tetapi haruslebih luas memandangnya, sehingga dalam implementasinya, pemuda lebih kreatifmenerapkan arti sadar berbangsa dan bernegara ini dalam kehidupannya tanpamenghilangkan hakekat kesadaran berbangsa dan bernegara itu sendiri.Makna kesadaran berbangsa dan bernegara, yaitu kesadaran adalah sikapyang tumbuh dari kemuan diri yang dilandasi hati ikhlas tanpa ada tekanan dariluar dan bangsa adalah orang-orang memiliki kesamaan asal keturunan, adat,

bahasa, sejarah juga pemerintahan sendiri. Sedangkan berbangsa adalah manusiayang memeiliki landasan etika, bermoral dan berakhlak mulia dalam bersikapmewujudkan makna sosial dan adil.BAB IVDAFTAR PUSTAKA-kesadaran.html-kesadaran-berbangsa.html

End of preview. Want to read all 22 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Aspek wawasan nusantara – Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap yang menyeluruh dalam lingkup nusantara demi kepentingan bangsa Indonesia. Wawasan nusantara haruslah diterapkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia, baik pada aspek alamiah maupun aspek sosial.

Secara umum, pengertian wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan bentuk geografinya berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Dalam pelaksanaanya, wawasan nusantara mengutamakan kesatuan wilayah dan menghargai kebhinekaan untuk mencapai tujuan nasional.

Adapun tujuan wawasan nusantara berfungsi sebagai konsepsi ketahanan nasional, sebagai pembangunan nasional, sebagai pertahanan dan keamanan serta sebagai wawasan kewilayahan. Peran wawasan nusantara penting guna mewujudkan persatuan dan kesatuan di negara Indonesia.

Wawasan nusantara pun bisa dibagi menjadi beberapa aspek, yakni aspek alamiah dan aspek sosial. Aspek alamiah merupakan aspek yang harus dipenuhi oleh sebuah negara yang dimulai di saat negara itu sendiri. Aspek ini disebut sebagai aspek trigatra dan tiap negara bisa memiliki kadar aspek yang berbeda-beda satu sama lain.

Adapun aspek sosial merupakan aspek yang berada di dalam kehidupan negara sehari-hari. Aspek ini memiliki keterkaitan dengan berbagai macam interaksi dan pergaulan hidup dari warga negara dalam kehidupan sehari-hari. Aspek ini disebut sebagai aspek pancagatra dan berhubungan dengan ikatan, aturan, dan norma yang berlaku di dalam sebuah negara.

[baca juga hakikat wawasan nusantara]

Aspek-Aspek Wawasan Nusantara

Berikut akan dibahas apa saja aspek-aspek trigatra dan pancagatra dalam wawasan nusantara, terdiri dari aspek alamiah dan sosial.

Aspek Alamiah Wawasan Nusantara [Trigatra]

Aspek alamiah wawasan nusantara terdiri dari 3 [tiga] aspek, yang disebut sebagai aspek trigatra. Adapun aspek trigatra dalam wawasan nusantara terdiri dari letak geografis, kependudukan, dan kekayaan alam.

1. Letak Geografis

Salah satu aspek alamiah wawasan nusantara adalah letak geografis. Yang dimaksud letak geografis adalah letak wilayah suatu negara berdasarkan posisi geografisnya. Adanya letak geografis menandakan bahwa suatu bangsa atau negara itu memang benar-benar ada.

2. Kependudukan

Kependudukan juga termasuk aspek alamiah yang dimiliki suatu negara. Hal ini juga jadi salah satu unsur-unsur negara yang pasti memiliki penduduk. Penduduk merupakan orang yang mendiami wilayah suatu negara. Jika tidak ada penduduk, maka tentu negara tersebut tidak akan pernah ada.

3. Kekayaan Alam

Kekayaan alam merupakan aspek alami pemberian Tuhan kepada suatu negara. Kekayaan alam harus dapat diolah seoptimal mungkin oleh negara. Tiap negara memiliki kekayaan alam yang berbeda-beda, tergantung banyak faktor. Indonesia termasuk negara dengan kekayaan alam yang melimpah.

Aspek Sosial Wawasan Nusantara [Pancagatra]

Aspek sosial wawasan nusantara terdiri dari 5 [lima] aspek, yang disebut sebagai aspek pancagatra. Adapun aspek pancagatra dalam wawasan nusantara terdiri dari ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, serta pertahanan dan keamanan.

1. Ideologi

Tiap negara tentu memiliki ideologi. Ideologi menjadi cara pandang suatu bangsa terhadap segala aspek dalam kehidupan berbangsa dan bernegar. Ada banyak jenis-jenis ideologi, seperti liberalis, sosialisme atau komunisme. Indonesia sendiri menganut ideologi Pancasila.

2. Politik

Politik adalah suatu ilmu untuk menyusun suatu negara. Politik ini termasuk ke dalam ilmu pemerintahan untuk menduduki jabatan penguasa. Politik ini dapat terbentuk segera setelah terbentuknya pemerintahan. Politik harus disikapi secara positif agar tidak terjadi perpecahan atau perebutan kekuasaan.

3. Ekonomi

Ekonomi juga termasuk unsur sosial dalam wawasan nusantara. Yang dimaksud ekonomi berkaitan dengan kondisi ekonomi dan finansial suatu negara. Hal ini berkaitan juga dengan kebijakan di bidang moneter dan perbankan, meliputi ekspor impor dan devisa negara.

4. Sosial Budaya

Sosial budaya menjadi aspek yang muncul berkaitan dengan kependudukan. Aspek sosial budaya muncul akibat adanya interaksi sosial keseharian dari masyarakat yang ada di lingkungan negara. Pada akhirnya akan terbentuk budaya yang menjadi ciri khas dan identitas dari suatu bangsa.

5. Pertahanan dan Keamanan

Aspek sosial wawasan nusantara yang terakhir adalah pertahanan dan keamanan. Aspek ini berperan penting untuk melindungi negara dari potensi ancaman, baik dari dalam atau luar negeri. Adanya aspek ini akan menjamin keamanan bagi warga negara.

Nah itulah referensi aspek-aspek wawasan nusantara beserta contoh dan penjelasannya, baik aspek alamiah maupun aspek sosial. Wawasan nusantara memiliki sejumlah aspek yang membentuk trigatra dan pancagatra yang harus kita pahami dan kita optimalkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Video yang berhubungan

Bài mới nhất

Chủ Đề