Sebutkan 3 langkah penyelidikan yang melibatkan proses yang harus dikuasai dan jelaskan masing masing?

Loading Preview

Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.

We have textbook solutions for you!

The document you are viewing contains questions related to this textbook.

The document you are viewing contains questions related to this textbook.

Chapter 5 / Exercise 5.40

Fundamentals of Logic Design

Kinney/Roth

Expert Verified

MODUL IPASMP Kelas 7A.Penyelidikan IPAPenyelidikan ilmiah IPA melibatkan sejumlah proses yang harus dikuasai, antara lain seperti berikut.Keterampilan melakukan pengamatan dan mencoba menemukan hubungan-Objek yang dipelajari dalam IPAmeliputi seluruh benda di alam dengan segala interaksinya untukdiplajari pola-pola keteraturannya.Objek tersebut dapat berupa benda yang sangat kecil, misalnya bakteri, virus, atom, bahkan partikel dasarpenyusun atom. Objek yang diamati bisa juga benda-benda yang berukuran sangat besar, misalnya lautan,bumi, matahari, hingga jagat rayaB.Pengukuran Sebagai Bagian Dari Pengamatan1.PengukuranPengukuran adalah membandingkan suatu besaran dengan suatu satuan.a.Pengukuran panjangStandar panjang dalam SI adalah meter dimana 1 meter didefinisikan sebagai jarak yang sama dengan1.650.763,73 kali riak panjang gelombang cahaya merah jingga yang dihasilkan gas Krypton.Alat ukur besaran panjang diantaranya:1.Mistar, memiliki ketelitian 0,05 cm [0,5]2.Janga sorong, memiliki ketelitian 0,1 mm.3.Mikrometer sekrup, memiliki ketelitian 0,001 mm.b.Pengukuran massaBimbel Junior dan Senior –Klampis Aji 1 Blok ESurabaya - 601171PengamatanMelibatkan pancaindra, termasuk melakukan pengukuran dengan alatukur yang sesuai. Pengamatan dilakukan untuk mengumpulkan data daninformasiMemberi InferensiMerumuskan penjelasan berdasarkan pengamatan.Penjelasan inidigunakan untuk menemukan pola-pola atau hubungan-hubunganantaraaspek yang diamati, serta membuat prediksi.MengomunikasikanMengomunikasikan hasil penyelidikan baik lisan maupun tulisan.Halyang dikomunikasikan termasuk data yang disajikan dalam bentuktable, bagan, dan gambar yang relevan.

MODUL IPASMP KELAS 7Massa suatu benda menyatakan jumlah zat yang dikandungnya. Massa standar didefinisikan samadengan massa 1 liter air murni pada suhu 40C. Alat ukur massa disebutneraca.Dari beberapa jenisneraca yang sering digunakan di antaranya adalah neraca batang yang disebut jugaeraca O’hauss.Jenis neraca batang antara lain neraca sama lengan, neraca batang tiga lengan, dan neraca batang empatlengan. Di samping neraca batang terdapat neraca lain seperti neraca pegas dan neracadigital/elektronik.c.Pengukuran waktuSatu detik adalah waktu yang diperlukan atom celcius untuk bergetar 9.192.631.770 kali.Jam detikdapat kita gunakan untuk mengukur waktu. Pengkuran yang lebih diteliti dapat dilakukandengan menggunakanstop watch.2.Besaran dan Satuana.Pengertian besaran dan satuanBesaranadalah sesuatu yang bisa diukur dan dinyatakan dengan angka. Besaran dalam fisikauntuk membedakan sesuatu dengan yang lain.Satuanadalah suatu patokan [standar] yang digunakan untuk menyatakan suatu besaran.b.Klasifikasi besaran1]Besaran Pokok dan Besaran TurunanBesaran pokokmerupakan suatu besaran yang satuannya telah ditetapkan terlebih dahulu.

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 52 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Ilustrasi penyelidikan IPA. Foto: Freepik

Penyelidikan IPA memungkinkan seorang ilmuwan untuk memahami berbagai hal di sekitar dan menyelesaikan masalah melalui cara berpikir logis dan kritis. Dalam praktiknya, peneliti harus memperhatikan metode ilmiah, yakni langkah-langkah terencana dan sistematis sehingga memperoleh informasi yang dapat dipertanggungjawabkan secara utuh.

Mengutip Buku Guru Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VII terbitan Kemdikbud [2017: 32], metode ilmiah dalam penyelidikan IPA meliputi proses pengamatan, menginferensi, dan mengomunikasikan. Berikut ini adalah penjelasan lengkapnya:

Langkah awal dalam penyelidikan IPA adalah pengamatan atau observasi. Pengamatan adalah cara menghimpun keterangan atau data dengan menggunakan pancaindra, termasuk melakukan pengukuran dengan alat ukur yang sesuai.

Dalam melakukan observasi, seseorang harus peka terhadap segala sesuatu yang terjadi di sekitar. Oleh sebab itu, ia harus mengamati dengan memanfaatkan semua indra, yakni penglihatan, pendengaran, pengecapan, perabaan, dan pembauan. Sementara itu alat ukur digunakan untuk mendapatkan angka atau nilai dari objek yang diamati.

Ilustrasi pengamatan. Foto: Freepik

Observasi memiliki peran penting karena hasil dari penelitian haruslah bersifat fakta dan ilmiah. Observasi ini didasarkan pada fakta-fakta lapangan maupun teks tanpa menggunakan manipulasi apapun.

Mengutip jurnal Tenik-teknik Observasi tulisan Hasyim Hasanah, pada penelitian kualitatif observasi melahirkan teori dan hipotesis, sedangkan pada penelitian kuantitatif digunakan untuk menguji teori dan hipotesis.

Inferensi artinya merumuskan penjelasan berdasarkan informasi yang telah dikumpulkan melalui pengamatan secara teliti. Penjelasan tersebut digunakan untuk menemukan pola dan hubungan antar aspek yang diamati serta membuat dugaan sementara atau hipotesa awal.

Contohnya seseorang melihat tanaman padi di suatu petak sawah mati. Inferensi yang mungkin diajukan adalah bahwa ulat menyebabkan tanaman padi mati.

Setelah penelitian dirumuskan dengan baik, langkah berikutnya adalah mengomunikasikan hasil penyelidikan kepada teman sejawat. Baik dalam bentuk lisan maupun tulisan. Data-data pendukung yang dapat dikomunikasikan misalnya tabel, bagan, gambar, dan grafik.

Video yang berhubungan

Bài Viết Liên Quan

Bài mới nhất

Chủ Đề